Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2019

5 Langkah Mudah Membuat “Baso Aci Homemade”

Happy Friday sobat blogku semua.. tidak terasa sekarang sudah memasuki bulan Oktober. Semoga di bulan Oktober ini kita semua diberikan kesehatan dan dimudahkan rezekinya Aamiin. Memasuki awal bulan ini biasanya orang-orang suka belanja online nih,, kira-kira sobat semua biasanya sering belanja apa? Makanan/fashion/make up/accessories? All of them, they’re always buy anything . Yups betul sekali. Namun sebagian dari orang ada yang membeli makanan via online lho,, makanan yang lagi kekinian dan hits dikalangan anak muda dan sangat terkenal dengan rasanya yang pedas dan gurih. Hmm ada yang tau gak apa? Boci,, Ya Benar. Boci adalah singkatan dari Baso Aci, makanan ini biasanya dijual via online. Rasanya yang gurih dan pedas menjadi daya tarik bagi beberapa orang yang suka dengan makanan pedas. Untuk sobat semua nih yang males gitu membeli Boci via online namun ingin membuat Boci di rumah, sobat bisa kok buat sendiri. Caranya mudah dan praktis, tentunya bahan yang digunakan sangat sed

4 Langkah Mudah Membuat "Agar-Agar Buah Nangka"

Indonesia adalah negara yang kaya akan sumber daya alamnya, sehingga banyak flora yang tumbuh di negara ini. Seperti sebuah lagu dari koes plus “....orang bilang tanah kita tanah surga, tongkat kayu dan batu jadi tanaman” . Dari lagu tersebut mengrtikan bahwa apa saja yang ditanam pasti akan berhasil. Buah-buahan dan sayuran tumbuh subur berkat iklim tropis yang ada di Indonesia. Dapat kita temui beragam buah-buahan yang sering kita konsumsi dan biasanya juga terdapat di toko buah ataupun supermarket terdekat seperti jeruk, salak, apel, alpukat, kiwi, dll. Namun buah nangka ini biasanya hanya ada di pasar tradisional saja. Buah nangka memiliki aroma khas yang wangi dan rasanya yang manis. Bentuk dari buah nangka adalah kulitnya yang tebal dan berbintik-bintik serta ada getahnya, inilah yang menjadi ciri dari buah nangka itu sendiri. Selain itu, nangka yang masih muda biasanya dikonsumsi untuk dibuat sebagai sayur. Variasi lain dari olahan nangka seperti keripik. Sobat semua sudah